Refleksi Akhir Tahun Imigrasi,Pembuatan Paspor Meningkat 20% Dari Tahun 2023

- Jurnalis

Kamis, 19 Desember 2024 - 04:42 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

oplus_65554

oplus_65554

Batulicin,matarakyat.co.id – Kantor Imigrasi (Kanim) Kelas II TPI Batulicin menggelar Konferensi Pers Refleksi Akhir Tahun yang di laksanakan di Aula Kanim Batulicin, Pada Rabu (18/12/2024) siang.

Konfrensi Pers dipimpin langsung oleh Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin, Ferizal dengan di dampingi Kepala Seksi (Kasi) Tikim, Muhamad Maryadi, Kasi Intaltuskim, Yoga Aditya Utama,Kasi Inteldakim, Reza Andika Ihromi.

(Kasi Intaltuskim, Yoga Aditya Utama)

Dihadapan awak media yang hadir, Ferizal menyampaikan sejumlah pencapaian dan penghargaan diraih jajaran Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin, dalam upaya peningkatan pelayanan kepada masyarakat dibidang keimigrasian.

Selama 2023 hingga 2024, sudah ada 7 Inovasi plus 1 layanan baru yang telah dilaksanakan dan disambut positif oleh masyarakat. Pelayanan yang diberikan sangat membantu masyarakat dibidang layanan dan manajemen waktu yang efisien.

(Kasi Tikim, Muhamad Maryadi)

Selain itu juga Kanim Kelas II TPI Batulicin telah menerima penghargaan sebagai Unit Pelayanan Publik Berbasis HAM (P2HAM) dan sebagai Satuan Kerja berpredikat Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK) 2024.

Ferizal juga menjelaskan ada Tujuh inovasi dari terobosan kanim batulicin yang sudah berjalan yakni Inovasi Micin Darurat, Micin Bersahabat, Micin Kompas, Micin Senja, Micin Pos, Sipolik, Micin Pra BAP dan yang terbaru ada Drive Thru.

Baca Juga :  Inginkan Efisiensi Pelayanan Bagi Masyarakat, Bupati Resmikan Kantor Kecamatan Teluk Kepayang
(Kasi Inteldakim, Reza Andika Ihromi)

Dijelaskannya, Inovasi Micin Darurat merupakan inovasi layanan saat keadaan darurat. Misalnya saja perlu paspor dan mendadak untuk berobat ke luar Negeri tetapi tidak bisa datang ke kantor imigrasi maka petugas yang akan datang.

Inovasi Micin Bersahabat, yakni layanan yang dilaksanakan di jam istirahat. Petugas akan tetap melayani saat jam istirahat Senin sampai dengan Kamis pukul 12.00 hingga 13.00 dan Jumat dari pukul 12.00 hingga 13.30 wita.

“ Selain 7 inovasi itu, yang terbaru adalah Layanan Pengambilan Paspor Drive Thru. Layanan ini baru berjalan hampir dua bulan dan sangat mudah tanpa harus turun dari kendaraan,” katanya.

Selain inovasi itu, disebutkan angka pembuatan paspor di Tanah Bumbu dan Kotabaru mengalami kenaikan. Di 2023 pembuat paspor jumlahnya sebanyak 4059 paspor dan di 2024 naik menjadi 4992 paspor baru. Sedangkan penggantian paspor di 2023 jumlahnya 1577 dan di 2024 ada 1796 buah.

Selama 2024, Imigrasi Batulicin juga rutin melakukan pengawasan terhadap Warga Negara Asing di dua Kabupaten yakni Kotabaru dan Tanah Bumbu. Yang mana terdata hingga Desember ini terdata ada 557 di Kotabaru dan 132 di Tanah Bumbu.

Baca Juga :  Lapas Batulicin Gelar Upacara Hari Kebangkitan Nasional Ke-116

“ Selain 7 inovasi itu, yang terbaru adalah Layanan Pengambilan Paspor Drive Thru. Layanan ini baru berjalan hampir dua bulan dan sangat mudah tanpa harus turun dari kendaraan,” katanya.

(Ka Kanim Batulicin, Ferizal saat tunjukan layanan Drive Thru kepada awak media)

Selain inovasi itu, disebutkan angka pembuatan paspor di Tanah Bumbu dan Kotabaru mengalami kenaikan. Di 2023 pembuat paspor jumlahnya sebanyak 4059 paspor dan di 2024 naik menjadi 4992 paspor baru. Sedangkan penggantian paspor di 2023 jumlahnya 1577 dan di 2024 ada 1796 buah.

Selama 2024, Imigrasi Batulicin juga rutin melakukan pengawasan terhadap Warga Negara Asing di dua Kabupaten yakni Kotabaru dan Tanah Bumbu. Yang mana terdata hingga Desember ini terdata ada 557 di Kotabaru dan 132 di Tanah Bumbu.

“ Selama tahun 2024, kami juga telah mendeportasi 2 WNA karena melakukan pelanggaran administrasi keimigrasian yang dilakukan ole WNA RRT dan Algeria,” sebutnya.

Berita Terkait

Lapas Batulicin Terima 5 CPNS Baru, Kalapas Berikan Penguatan Pemasyarakatan
Febrianor Rahman Apresiasi Mahasiswa Gambut yang Suarakan Masalah Pembangunan
Lapas Batulicin dan Insan Media Jalin Sinergitas untuk Membangun Kepercayaan Publik
Bupati Tanah Bumbu Dorong Kepala Desa Tingkatkan Pelayanan dan Inovasi Pembangunan
Siapkan Generasi Unggul, Tanah Bumbu Jalin Kerjasama Briton English Education Cambridge University
Paripurna DPRD Banjar: Tiga Raperda Disahkan, Bupati Saidi Tegaskan Komitmen Pembangunan
Polsek Satui Ungkap Kasus Narkoba, Dua Tersangka Diamankan
Hari Bhayangkara ke-79, Bupati Apresiasi Kinerja Polres Tanah Bumbu

Berita Terkait

Minggu, 6 Juli 2025 - 21:35 WITA

Febrianor Rahman Apresiasi Mahasiswa Gambut yang Suarakan Masalah Pembangunan

Minggu, 6 Juli 2025 - 19:11 WITA

Lapas Batulicin dan Insan Media Jalin Sinergitas untuk Membangun Kepercayaan Publik

Minggu, 6 Juli 2025 - 18:29 WITA

Bupati Tanah Bumbu Dorong Kepala Desa Tingkatkan Pelayanan dan Inovasi Pembangunan

Minggu, 6 Juli 2025 - 18:22 WITA

Siapkan Generasi Unggul, Tanah Bumbu Jalin Kerjasama Briton English Education Cambridge University

Sabtu, 5 Juli 2025 - 23:43 WITA

Paripurna DPRD Banjar: Tiga Raperda Disahkan, Bupati Saidi Tegaskan Komitmen Pembangunan

Jumat, 4 Juli 2025 - 15:38 WITA

Polsek Satui Ungkap Kasus Narkoba, Dua Tersangka Diamankan

Rabu, 2 Juli 2025 - 10:52 WITA

Hari Bhayangkara ke-79, Bupati Apresiasi Kinerja Polres Tanah Bumbu

Minggu, 29 Juni 2025 - 13:31 WITA

Bupati Tanah Bumbu Apresiasi Bhayangkara Run dan Kambing Ber AKSI Semarakan HUT Bhayangkara ke 79

Berita Terbaru